(0751) 776789 || Utamakan Bahasa Indonesia, Lestarikan Bahasa Daerah, dan Kuasai Bahasa Asing

#info
Yth. Bapak/Ibu/Saudara Pegiat Bahasa

Badan Bahasa akan melaksanakan Seminar dan Lokakarya (Semiloka) Kemahiran Berbahasa pada tanggal 2–4 November 2021 di Jakarta.
Semiloka akan dilaksanakan secara tatap muka untuk 200 peserta dan secara daring untuk 800 peserta.

Kami mengundang Bapak/Ibu/Saudara Pegiat Bahasa untuk mengirimkan makalah (topik dan informasi lain terlampir pada poster).

@badanbahasakemendikbud