oleh BBPSB | Apr 25, 2017 | Berita, Duta Bahasa, Lomba, Pekan Bahasa, Pekan Sastra
Balai Bahasa Sumatra Barat kembali menyelenggarakan Pekan Bahasa dan Sastra Tahun 2017. Kegiatan tersebut akan diselenggarakan pada tanggal 8—20 Mei 2017 di halaman kantor Balai Bahasa Sumatra Barat, Jalan Simpang Alai, Cupak Tangah, Pauh Limo, Padang. Pekan Bahasa...
oleh BBPSB | Apr 7, 2017 | Berita, Duta Bahasa, Lomba
Pemilihan Duta Bahasa Provinsi Sumatra Barat Tahun 2017 Balai Bahasa Sumatra Barat Balai Bahasa Sumatra Barat kembali menggelar “Pemilihan Duta Bahasa Sumatra Barat Tahun 2017”. Para remaja atau generasi muda yang berminta dapat bergabung dalam pemilihan...
oleh BBPSB | Feb 10, 2017 | Berita, Lomba
Balai Bahasa Sumatra Barat akan menyelenggarakan Sayembara Literasi Bahan Ajar SD Tahun 2017 untuk umum. Untuk lebih jelasnya bisa dilihat pada brosur yang bisa di unduh pada tautan berikut Brosur Sayembara 2017.
oleh BBPSB | Agu 15, 2016 | Berita, Lomba
Regina, guru dari Sekolah Dasar (SD) Plus Lillah, Tabing, Kota Padang, Sumatera Barat keluar sebagai juara I pada lomba Mengajar tingkat SD se Sumatera Barat (Sumbar) 2016, yang diadakan Balai Bahasa Sumbar (15/8). Regina yang akrab dipanggil Teacher Gina oleh anak...
oleh BBPSB | Agu 15, 2016 | Berita, Lomba
Dalam rangka menyemarakkan “Pekan Sastra dan Bahasa Balai Bahasa Sumatra Barat 2016”, sekaligus untuk meningkatkan kecintaan dan apresiasi siswa terhadap sastra, Balai Bahasa Provinsi Sumatra Barat menyelenggarakan “Lomba Baca Puisi” bagi Siswa SLTP se-Sumatra Barat....
oleh BBPSB | Agu 11, 2016 | Lomba
Lomba Musikalisasi Puisi Tingkat SLTA se-Sumatra Barat merupakan salah satu ajang kompetisi pemusikan puisi antarsiswa SLTA se-Sumatra Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan secara rutin oleh Balai Bahasa Sumatra Barat setiap tahunnya, sejak tujuh tahun silam. Dari...